UY0EvzZgeEEo4KiQ1NIivy9VYY1PQHFF9n6p7Enr
Bookmark

Pesan Terakhir Ni Ketut Londri Bahwa Hari Kematianya Sudah Tiba

Ni Ketut Londri

SUARABANTAS.COM, Seltim-Bersama Ida Pandita Mpu Nabe Dwi Kusuma Nanda, Griya Uma Sari dalam acara upacara pitra yadnya Minggu, 14 April 2024 di Br. Bantas Bale Agung, Desa Bantas. Ida Pandita Mpu Nabe Dwi Kusuma Nanda sane muput pengabenan Ni Ketut Londri yang berusia 117 tahun, semeton Pura Panti Pasek Gelgel Pegatepan Br. Bantas Bale Agung. 

Ida Pandita Mpu Nabe Dwi Kusuma Nanda dari Griya Uma Sari, Br. Jakatebel, Desa Tangguntiti, Kecamatan Selemadeg Timur, Kabupaten Tabanan

Sebelum menghembuskan nafas terakhir, Ni Ketut Londri meminta kepada keluarga dan keturunannya agar tetap berada di tempat. Dalam pesan terakhirnya, Ia menyatakan bahwa hari kematianya telah tiba, sambil membersihkan diri. 

Setelah keluarganya berkumpul, beberapa saat kemudian dengan wajah tenang Ni Ketut Londri menghembuskan nafas terakhir di hadapan keluarga terdekat dan keturunannya. Kejadian ini membuat keluarga terharu, karena Ni Ketut Londri sadar bahwa saat kematiannya telah tiba.

Hanya orang-orang tertentu yang mampu mengetahui hari kematianya. Semoga almarhum Ni Ketut Londri mendapat tempat yang terbaik disisi Ida Sang Hyang Widhi Wasa. Sementara keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan dan kekuatan. (Adi